Katagiri Blog

Selasa, 24 September 2013

PATIFISIOLOGI


CARDIOVASCULAR
  • ANATOMI
  • Letak : mediastinum
  • Dilapisi pericardium
-          Parietalis
-          Visceralis
  • Tdd 3 lapisan
-          Epicardium
-          Miocardium
-          Endocardium

  • Tdd 4 ruang  :
-          2 atrium
-          2 ventrikel

  • Tdd 4 katup :
-          Katup atrioventrikularis :
-          Katup tricuspidalis
-          Katup mitralis
-          Katup semilunaris :
-          Katup aorta
-          Katup pulmonalis
CONDUCT SYSTEM :
  • Sifat – sifat jaringan konduksi :
    1. Otomatisasi a kemampuan menghasilkan impuls secara spontan
    2. Ritmisasi à pembangkitan impuls yang teratur
    3. Konduktivitas à kemampuan menyalurkan impuls
    4. Daya rangsang à kemampuan menanggap stimulasi
  • Perbedaan sifat membran otot jantung dan otot rangka :
    1. Potensial aksi otot rangka akibat terbukanya saluran cepat natrium secara tiba-tiba à dimana cepat terbuka dan cepat menutup à potensial aksi selesai dalam waktu 1/10.000 detik
    2. Potensial aksi otot jantung :
      • Saluran cepat natrium
      • Saluran lambat kalsium – natrium à lambat terbuka dan lambat menutup à depolarisasi menjadi lama
    3. Segera sesudah awal terjadinya potensial aksi, membran otot jantung untuk kalium menurun 5x à hal ini tidak terjadi pada otot rangka
SIKLUS JANTUNG
  • JANTUNG :
-          pompa primer (atrium)
-          Power pumps (ventrikel)
  • Siklus jantung à periode yang dimulai dari bagian akhir satu kontraksi jantung sampai pada akhir kontraksi berikutnya
  • Sistole à kontraksi ventrikel
  • Diastole à relaksasi ventrikel
TD = 120/80 mmHg
1.     Mid-diastole atrium & ventrikel dalam keadaan istirahat. Darah yang masuk kedalam ventrikel bersifat pasif. Katup semi lunaris tertutup
2.    Late diastole depolarisasi menyebar melalui atrium berhenti sementara di AV node. Otot atrium berkontraksi
3.    Early sistole depolarisasi menyebar, ventrikel berkontraksi. Katup AV menutup (suara 1). Katup semi lunaris tertutup kontraksi isovolumik
4.    Late sistole katup semi lunaris membuka, terjadi ejeksi ventrikel
5.    Early diastole  repolarisasi. Relaksasi vebtrikel. Katup semi lunaris tertutup (suara 2)  relaksasi isovolumik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar